Design Interior Kamar Hotel natural #Part 1

Design Interior Kamar Hotel Terbaru
Pada kesempatan kali ini kami akan membahas mengenai Desain Interior Kamar Hotel yang bertemakan alam.oke kali ini hotel yang akan kami bahas adalah hotel yang berada di Thailand sana.desain interior pada hotel ini mengambil tema alam karena Thailand kaya akan kebudayaan dan kekayaan akan keindahan alamnya sehingga ini merupakan faktor utama untuk menarik pengunjung dari mancanegara untuk menambah devisa mereka.

Apa yang akan anda pikirkan jika anda mempunyai kamar dengan interior seperti ini?sangat menarik sekali bukan?bahkan banyak sekali orang yang mendambakan ingin mempunyai bentuk rumah seperti ini,yaitu yang bertemakan alam dan bernuansa asri.

anda hal ini akan terasa seperti mimpi bagi mereka yang baru pertama kali merasakannya dimada perpaduan antara dunia modern yang kontras dengan nuansa alam yang begitu kental.tentunya interior kamar tidur ini memberikan kesegaran dalam pikiran anda karena selepas tidur anda bisa dengan santainya menceburkan diri kekolam renang.
This infinity pool here wraps around the dwelling, like an old-world castle moat that protected from intruders. The enveloping effect of the water gives the building a floating effect, almost as though the clear walled bedroom is aboard a raft, rocking on the waves.
  • 1.Penampakan Interior Dan Eksterior Kamar Hotel

Kolam Renang yang luas ini berada di kediaman anda,mengelilingi tempat tidur anda.seperti parit yang mengelilingi sebuah kastil untuk melindungi dari serangan musuh maupun penyusup.tetapi disini konsepnya beda.yaitu untuk memanjakan diri anda dengan kenyamanan dari faktor alam yang disuguhkan dalam bentuk desain interior dan eksterior kamar hotel.

Ini adalah pemandangan pada malam hari yang langsung menuju kelaut atau bibir pantai.jadi anda bisa dengan mudah melihat laut hanya dengan menujukan mata anda keluar jendela dari dalam kamar hotel anda.

Desain Interior kamar hotel yang dirancang oleh arsitek ini benar-benar sangat memanjakan mata anda dan terasa benar-benar memiliki konsep yang matang dan benar-benar unik serta dapat menghilangkan rasa stress.
Infinity pool surrounding bedroom
  • 2.Interior Kamar Hotel dari sisi lain


Sedikit lagi Tambahan mengenai Interior Kamar hotel yang ada di atas tadi,penampakan kamar hotel ini pada siang hari atau menjelang senja tetap sangat memukau dan tidak kalah bagusnya dengan penampakannya pada malam hari.



Bedroom with infinity pool
  • 3 |Penampakan Dari Dalam Kamar

Ini adalah contoh Pemandangan yang dapat anda lihat dari dalam kamar hotel anda.Desain Interior Kamar Hotel nya terasa alami dan bagus sekali bukan?Dengan Kasur Yang Empuk,Udara yang segar,serta pemandangan alam yang indah menyertai liburan anda.tentunya ini akan menjadi sebuah tempat yang mengesankan dan takkan terlupakan untuk anda.

anda tidak perlu memikirkan atau mendegarkan suara ribut kendaraan yang biasa anda dengar tiap hari di tengah kota,disini anda hanya bisa mendengar gemericik air dan suara burung serta suara indah alam lainnya yang disajikan dalam Interior Kamar Hotel anda.


Panoramic bedroom windows
  • 4 |Interior Keluarga

Disini anda juga bisa bercengkrama denga keluarga anda diruang keluarga yang disediakan oleh penyedia hotel jika anda bersama keluarga anda.gabaimana anda merasa tertarik untuk berlibur di tempat seperti ini bukan?

Panoramic ocean view
  • 5 |Ruang Keluarga Sisi Lain

Disisi yang lain ada disediakan tempat bagi anda dan keluarga anda yang ingin bersantai tetapi masih tidak ingin melewatkan suatu acara di televisi.namun tenang saja kamar hotel anda menyatu dengan Interior ruang keluarga yang tidak di sekat secara berarti.disini anda bisa menonton televisi bersama keluarga sepuasnya tanpa mengesampingkan nuansa alam yang terpampang tepat disekeliling anda.

What is better than Bed + Pool? Bed/Couch + TV + Pool + Sea!
  • 6 |Interior Kamar Hotel Dengan Panel Kayu Gelap

Lihatlah Panel-panel kayu gelap yang mengelilingi Interior Kamar Hotel anda.sungguh terasa seperti kembali kemasa lalu dengan cahaya lampu temaram yang menjadikannya seperti pada jaman kolonial.dimana masih menggunakan cahaya lampu minyak sebagai pencahayaan utama.

Luxury bedroom suite
  • 7.Interior Kamar Pada Siang Hari

Bagaimana?terasa kontras bukan suasanya ketimbang pada malam hari yang yang begit terlihat kampung dan tradisional.kelebihannya pada kamar ini ialah kemampuan desainer interior nya dalam memadukan panel kayu yang sudah lapuk menjadi bagian penting bahkan yang utama dalam interior kamar hotel ini.

sekilias anda dapat merasakannya bahwa dalam kamar hotel ini panel-panel kayu ini memang fungsinya sangant berarti untuk menambah kesan tradisional pada interior kamar hotel ini
 
Klik Disini Untuk Melanjutkan Desain Interior Kamar Hotel yang selanjutnya

Related Posts:

0 Response to "Design Interior Kamar Hotel natural #Part 1"

Post a Comment